Telusuri
24 C
id
TRACKER NEWS
  • Nasional
  • Daerah
  • Kabar Polisi
  • Kabar TNI
  • Peristiwa
  • Pedidikan
  • Opini
  • Sosok
  • Teknologi
  • Industri
  • Info dan Tips
  • Wisata
  • Kuliner
  • Olahraga
  • Politik
  • Ekonomi
TRACKER NEWS
Telusuri

Beranda DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

Redaksi
Redaksi
25 Apr, 2025 0 0
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp


Banyuwangi, TRaCKer news - Puluhan emak-emak yang menjadi korban jeratan utang dari koperasi ilegal atau yang kerap disebut "Bank Plecit" menghadiri hearing bersama DPRD Kabupaten Banyuwangi, Kamis (24/04/2025), di ruang Komisi II. Dalam pertemuan itu, aktivis sosial Yunus Wahyudi turut hadir mendampingi para korban dan menyuarakan desakan tegas agar aktivitas koperasi ilegal dihentikan.

Hearing ini juga dihadiri oleh Ketua Komisi II DPRD Banyuwangi, Emy Wahyuni Dwi Lestari, anggota DPRD lainnya, perwakilan dari Dinas Koperasi, serta Ketua Umum Harimau Blambangan yang juga merupakan anggota Satgas PASTI (Satuan Tugas Pemberantasan Aktivitas Keuangan Ilegal).

Yunus Wahyudi, yang dikenal sebagai pembela kaum emak-emak dan aktif dalam gerakan sosial di Banyuwangi, menyampaikan keprihatinannya atas maraknya koperasi ilegal harian, mingguan, hingga bulanan yang beroperasi tanpa izin resmi.


“Banyak koperasi ini tidak terdaftar di Dinas Koperasi dan menjalankan praktik peminjaman dengan bunga tinggi yang melampaui standar OJK. Penagihan mereka pun sering menggunakan cara-cara intimidatif. Ini jelas pelanggaran dan harus segera ditindak. Izin mereka harus dicabut,” tegas Yunus.

Ia juga menyoroti dampak sosial yang ditimbulkan, seperti hancurnya ekonomi rumah tangga dan tekanan psikologis yang dirasakan para korban, terutama para ibu rumah tangga.

Ketua Komisi II DPRD, Emy Wahyuni, menyambut baik aspirasi yang disampaikan dalam forum tersebut. Ia menegaskan komitmen DPRD untuk menindaklanjuti masalah ini.

“Dalam waktu dekat, kami akan memanggil seluruh koperasi binaan Diskopumdag untuk mengklarifikasi perizinan mereka, terutama yang berbasis OSS (Online Single Submission). Regulasi dari Kementerian Koperasi dan Lembaga Keuangan Mikro harus dipahami dengan benar agar koperasi tidak salah langkah,” ujar Emy.


Menurut data dari Dinas Koperasi, Usaha Mikro, dan Perdagangan (Diskopumdag) Banyuwangi, terdapat 1.003 koperasi yang terdaftar. Dari jumlah tersebut, hanya 637 yang masih aktif, sementara sisanya tidak lagi beroperasi. Emy menyatakan, semua koperasi aktif tersebut akan dicek ulang kelayakan dan legalitas izinnya.

Yunus Wahyudi pun berharap DPRD dan pihak terkait segera menutup koperasi yang terbukti ilegal dan meresahkan.

“Jangan tunggu ada korban lagi. Ini menyangkut kehidupan masyarakat bawah yang selama ini tidak memiliki akses keuangan formal,” pungkasnya.

DPRD dan Dinas Koperasi berjanji akan memperkuat pengawasan serta menindak tegas koperasi yang tidak memenuhi regulasi, bahkan menutup operasional mereka jika terbukti bermasalah.

(YMK – RCNN)


Editor : Adytia Damar 
Facebook
Twitter
Telegram
WhatsApp
Postingan Lama
Postingan Lebih Baru

Anda mungkin menyukai postingan ini

Posting Komentar

Stay Conneted

facebook Like
twitter Follow
youtube Langganan
vimeo Langganan
instagram Follow
rss Langganan
pinterest Follow

Featured Post

Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya

Redaksi- Mei 02, 2025 0
Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya
SURABAYA , TRaCKeR news. online    – Ibu rumah tangga warga Ploso, Tambaksari, Surabaya, menjadi korban penipuan dan penggelapan uang senilai Rp. 200 juta. P…

Berita Terpopuler

Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya

Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya

Mei 02, 2025
Didikan NU Sejati! MAKESTA Sumurgenuk Bakar Semangat Pemuda-Pemudi Militan

Didikan NU Sejati! MAKESTA Sumurgenuk Bakar Semangat Pemuda-Pemudi Militan

April 25, 2025
Buruh Diinjak, Data Disikat! D’Fashion Terancam Digulung Aksi AMI

Buruh Diinjak, Data Disikat! D’Fashion Terancam Digulung Aksi AMI

April 25, 2025
Wayang, Pijet Gratis, dan Warung Rakyat | Sedekah Bumi Banyu Urip Wetan Bikin Kota Bergerak

Wayang, Pijet Gratis, dan Warung Rakyat | Sedekah Bumi Banyu Urip Wetan Bikin Kota Bergerak

April 26, 2025
DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

April 25, 2025
Semangat Tak Luntur, Ansor Babat Gaspol Majlis Dzikir dan Sholawat Ranting Sumurgenuk

Semangat Tak Luntur, Ansor Babat Gaspol Majlis Dzikir dan Sholawat Ranting Sumurgenuk

April 26, 2025
Bukan Sekadar Silat, Ini Medan Uji Karakter Pelatih Cipta Sejati!

Bukan Sekadar Silat, Ini Medan Uji Karakter Pelatih Cipta Sejati!

April 26, 2025
18 RT 6 RW Disapu Asap, Moropelang Serbu Sarang Nyamuk!

18 RT 6 RW Disapu Asap, Moropelang Serbu Sarang Nyamuk!

April 27, 2025
Religi Menyala di Tengah Mal! Talenta Lamongan Unjuk Gigi Demi Piala Kapolres

Religi Menyala di Tengah Mal! Talenta Lamongan Unjuk Gigi Demi Piala Kapolres

April 26, 2025
Kematian Fery Dwi Astanto Memicu Gejolak, Edy Macan Teriakkan Keadilan, Gugatan Andre Setioso Siap Libas Tergugat

Kematian Fery Dwi Astanto Memicu Gejolak, Edy Macan Teriakkan Keadilan, Gugatan Andre Setioso Siap Libas Tergugat

April 28, 2025

Berita Viral

Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya

Korban Penipuan Dan Penggelapan Uang Senilai Rp 200Juta , Korban Hendak Melapor Ke Polrestabes Surabaya

Mei 02, 2025
Didikan NU Sejati! MAKESTA Sumurgenuk Bakar Semangat Pemuda-Pemudi Militan

Didikan NU Sejati! MAKESTA Sumurgenuk Bakar Semangat Pemuda-Pemudi Militan

April 25, 2025
Buruh Diinjak, Data Disikat! D’Fashion Terancam Digulung Aksi AMI

Buruh Diinjak, Data Disikat! D’Fashion Terancam Digulung Aksi AMI

April 25, 2025
Wayang, Pijet Gratis, dan Warung Rakyat | Sedekah Bumi Banyu Urip Wetan Bikin Kota Bergerak

Wayang, Pijet Gratis, dan Warung Rakyat | Sedekah Bumi Banyu Urip Wetan Bikin Kota Bergerak

April 26, 2025
DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

DPRD Banyuwangi Didatangi Emak-Emak Korban Rentenir Berkedok Koperasi

April 25, 2025
Semangat Tak Luntur, Ansor Babat Gaspol Majlis Dzikir dan Sholawat Ranting Sumurgenuk

Semangat Tak Luntur, Ansor Babat Gaspol Majlis Dzikir dan Sholawat Ranting Sumurgenuk

April 26, 2025
Bukan Sekadar Silat, Ini Medan Uji Karakter Pelatih Cipta Sejati!

Bukan Sekadar Silat, Ini Medan Uji Karakter Pelatih Cipta Sejati!

April 26, 2025
18 RT 6 RW Disapu Asap, Moropelang Serbu Sarang Nyamuk!

18 RT 6 RW Disapu Asap, Moropelang Serbu Sarang Nyamuk!

April 27, 2025
Religi Menyala di Tengah Mal! Talenta Lamongan Unjuk Gigi Demi Piala Kapolres

Religi Menyala di Tengah Mal! Talenta Lamongan Unjuk Gigi Demi Piala Kapolres

April 26, 2025
TRACKER NEWS

About Us

www.trackernews.Online merupakan portal berita terkini di Indonesia, menyajikan beragam informasi dari berbagai sektor kehidupan yang disajikan secara sederhana dan mudah dipahami untuk membuka wawasan secara luas.

Contact us: trackernews026@gmail.com

Follow Us

Copyright © 2024 | www.trackernews.online
  • Redaksi
  • Kontak kami
  • Tentang Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Kode etik